Kerudung terbaru anak sekolah mempunyai model yang sangat bervariasi. Hal ini karena model jilbab terbaru anak sekolah selalu mengikuti trend fashion hijab yang terus berkembang dari masa ke masa.
Seperti yang kita ketahui, memakai hijab ketika ke sekolah atau ke kampus telah menjadi trend di kalangan pelajar dan mahasiswi. Bahkan, di beberapa sekolah dan perguruan tinggi yang notabene tidak berbasis agama, banyak sekali yang mengenakan jilbab. Apalagi pada sekolah atau universitas yang berbasis agama Islam, hampir semua siswi perempuannya memakai kerudung.
Daftar Isi
Model Jilbab Terbaru untuk Anak Sekolah
Di bawah ini akan kami sampaikan beberapa model jilbab anak sekolah terbaru, mulai dari kerudung sekolah anak SD, SMP, SMA, dan hijab untuk anak kuliahan. Mari kita simak ulasannya bersama-sama!
1. Kerudung Sekolah Anak SD
Jika anak Anda masih duduk di bangku Sekolah Dasar, jilbab sekolah anak SD Rabbani pada foto di atas dapat dijadikan pilihan terbaik.
Model kerudung sekolah anak SD ini terlihat sangat keren dan tendy, sehingga anak Anda pasti menyukainya.
Selain modelnya yang bagus, jilbab instan untuk sekolah merk Rabbani ini juga sangat mudah dan praktis ketika hendak memakainya.
2. Jilbab untuk Anak Sekolah SMP
Salah satu jenis hijab yang cukup populer di kalangan pelajar Sekolah Menengah Pertama adalah jilbab segitiga untuk anak SMP.
Kerudung untuk sekolah SMP seperti yang terlihat pada gambar di atas mempunyai model yang sangat kekinian, sehingga cocok untuk remaja usia SMP.
Lihat Juga: Model Jilbab Instan Terbaru yang “Simple dan Kekinian”
3. Jilbab untuk Anak Sekolah SMA
Model hijab segi empat untuk anak sekolah SMA sangat ngetrend tahun ini. Banyak siswi Sekolah Menengah Atas menciptakan kreasi yang unik agar mereka tampil cantik dengan kerudung segi empat anak SMA tersebut.
Jilbab anak sekolah SMA kekinian pada foto di atas terlihat sangat stylish dan modis namun tetap sopan sesuai ajaran Islam.
4. Jilbab untuk Anak Kuliahan
Salah satu trend hijab anak kuliah saat ini yaitu hijab segi empat.
Pada saat mengenakan kemeja dengan motif yang ramai, maka pilihlah jilbab segi empat polos. Namun, bisa juga Anda memilih memakai kerudung segi empat motif asalkan memiliki warna yang senada dan tidak terlalu ramai.
Model kerudung untuk anak kuliahan pada gambar di atas bisa dijadikan pilihan yang bagus untuk dipakai ke kampus.
Baca Juga: Model Hijab Terbaru yang Lagi “Trend dan Booming” Saat Ini
Demikian tadi artikel kami kali ini tentang 4 model kerudung terbaru anak sekolah yang lagi booming sekarang ini. Semoga bermanfaat untuk seluruh pengunjung setia Lintas Redaksi. Terima kasih!.